Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Menggunakan Operator Aritmatika di PHP - Website Pemula 4

Cara Menggunakan Operator Aritmatika di PHP
Operator Aritmatika
Operator Aritmatika di PHP - Operator matematika atau dalam bahasa pemograman operator aritmatika yang di gunakan untuk pengolahan bilangan seperti penjumlahan, pembagian, pengurangan, perkalian dan lain-lain. Di dalam bahasa pemograman PHP terdapat beberapa operator aritmatika diantaranya:
Fungsi dan Penggunaan Aritmatika di PHP
OperatorNamaContohKeterangan
+Penjumlahan$a + $bUntuk menjumlahkan bilangan atau variabel
-Pengurangan$a - $bUntuk mengurangkan bilangan atau variabel
*Perkalian$a * $bUntuk mengalikan bilangan atau variabel
/Pembagian$a / $bUntuk membagi bilangan atau variabel
%Modulus$a % $bUntuk menemukan hasil pembagian
Contoh Penggunaan Aritmatika di PHP
Berikut ini contoh penggunaan Aritmatika di bawah ini :
  • Penjumlahan di PHP:
<?php
   $a = 5;
   $b = 6;
//menjumlahkan variabel a dengan variabel b
echo $a + $b;
?>
  • Pengurangan di PHP:
<?php
   $a = 5;
   $b = 6;
//pengurangan variabel a dengan variabel b
echo $a - $b;
?>
  • Perkalian di PHP:
<?php
   $a = 5;
   $b = 6;
//perkalian variabel a dengan variabel b
echo $a * $b;
?>
  • Pembagian di PHP:
<?php
   $a = 12;
   $b = 3;
//pembagian variabel a dengan variabel b
echo $a / $b;
?>
  • Modulus di PHP:
<?php
   $a = 16;
   $b = 4;
//modulus variabel a dengan variabel b
echo $a % $b;
?>
Demikianlah cara penggunaan aritmatika di PHP. Semoga bermanfaat.
Baca juga :Jenis tag yang ada di HTML - Website Pemula 1
Manipulasi Font dan Link di HTML - Website Pemula 2
Cara membuat tabel di HTML - Website Pemula 3