Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Hard Reset Nokia 6.1 Plus Lupa Pola dan Sandi

Cara Hard Reset Nokia 6.1 Plus Lupa Pola dan Sandi
Nokia 6.1 Plus
Hard Reset Nokia 6.1 Plus - Cara memperbaiki Nokia 6.1 Plus dengan mode hard reset yang mengalami lupa pola, sandi, pin dan password serta mengatasi permasalahan software lainnya.
  • Cara mengembalikan Nokia 6.1 Plus ke setelan pabrik
  • Cara menghapus semua data yang ada di Nokia 6.1 Plus
  • Cara membuka kunci layar Nokia 6.1 Plus yang lupa
Sebelum melakukan hard reset pastikan data di pindahkan terlebih dahulu karena akan menghapus semua data yang ada di memori internal. Pastikan juga akun google tidak lupa karena setelah flashing Nokia 6.1 plus akan meminta akun google yang sebelumnya terhubung.
Baca Juga : Manfaat dan Fungsi FRP di Android
Cara Hard Reset Nokia 6.1 Plus dengan Mode Recovery
Langkah - langkah melakukan flashing:
  • Pastikan Baterai Nokia di atas 75%
  • Matikan Nokia 6.1 Plus
  • Hidupkan sambil menekan volume atas dan tombol power
  • Setelah masuk recovery mode lepaskan semua tombol
  • Pilih "wipe data / factory reset" dengan tombol volume sebagai navigasi dan tombol power sebagai konfirmasi
  • Pilih "yes-dellete all user data"
  • Tunggu hingga proses flashing selesai
  • Selanjutnya pilih "reboot system now"
  • Selesai Nokia 6.1 Plus akan kembali terasa seperti baru
Demikian cara mengatasi Nokia 6.1 plus yang mengalami lupa pola, restart, sandi dan yang lainnya.
Semoga bermanfaat
Baca juga :Cara hard reset Samsung Galaxy A7 (SM-A750FN)

Cara hard reset Asus Zenfone 5Z

Cara hard reset Xiaomi Mi A2